`
Home » , » Clover: Merubah Tampilan Windows Explorer Layaknya Google Chrome (Multitab)

Clover: Merubah Tampilan Windows Explorer Layaknya Google Chrome (Multitab)

Diposting oleh: Runa Inawan pada 18 October 2014 | 11:49 PM

Mungkin saja Anda belum kenal dengan software yang satu ini. Ya, Clover adalah suatu software yang dapat merubah tampilan Windows Explorer layaknya Google Chrome. Dengan tampilan seperti google chrome, tentunya lebih memudahkan dalam menjelajah file Anda. 

Bisa saja Anda suka membuka Windows Explorer lebih dari dua atau tiga. Maka dengan Clover, cukup hanya membuka windows explorer cukup satu kali, selebihnya Anda tinggal klik tombol yang berfungsi "TAB BARU" seperti pada google chrome. Selain itu, folder yang sering buka pun (favorit) bisa dibuatkan semacam bookmarknya, benar-benar mirip fasilitas google chrome ;). 

Clover bisa berjalan pada windows xp, 7, dan 8. 

Bagi Anda yang berminat untuk mencicipi dan merasakan sensasi browser Google Chrome pada Windows Explorer Anda silahkan untuk download Clover  DISINI

Software ini GRATIS. 


Terima kasih telah berkunjung ke blog saya, kedatangan Anda kami tunggu kembali. www.inawan.blogspot.com
Share this article :

Post a Comment

Silahkan Anda memberikan komentar secara bijak. Jika Anda menyertakan link hidup, otomatis akan terhapus dari kotak komentar. Terima kasih atas kunjungan Anda.

 
Navigasi: Kembali Ke Atas | P2 Biologi-LIPI | LIPI
Copyright © 2004. inawan berbagi - All Rights Reserved
Design by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger